Open Cbox
“Katakanlah, kalau sekiranya lautan menjadi tinta untuk menulis kalimat-kalimat Tuhanku, sungguh habislah lautan itu sebelum habis ditulis kalimat-kalimat Tuhanku, meskipun kami datangkan tambahan sebanyak itu pula.” (QS. Al Kahfi: 109)

Proses Fertilisasi pada Manusia

Untuk menjawab pertanyaan ke-2 pada posting sebelumnya, marilah kita simak penjelasan SQL berikut ini:
Pertumbuhan dan perkembangan manusia sebelum dilahirkan terjadi di dalam rahim ibu. Proses tumbuh dan berkembang tersebut dimulai dari tahap fertilisasi, yaitu bertemunya sel kelamin pria (spema) dengan sel kelamin wanita (ovum) yang terjadi pada saluran tubafallopi.



Terkait bahasan kita kali ini, SQL punya sebuah lagu untuk kalian agar kalian mudah menangkap dan mengingat materi kali ini. Lirik lagu diciptakan oleh Bu Aini, sekitar 1 tahun yang lalu dengan judul FERTILISASI dan dinyanyikan dengan nada Lagu Balonku:


Si ovum di ovarium
mengalami ovulasi
menuju tubafallopi
dihadang jutaan sperma


lalu berfertilisasi (sperma ovum)
akan membentuk zigot
zygot menuju rahim (endometrium)
tumbuh menjadi janin


setelah sembilan bulan (sepuluh hari)
si janin akan lahir (oe' oe')
Hal itu dijelaskan (dimana?)
Al-Qur'an Al Mu'minun (dua belas)


Hey kawan ayo ingat (ayo-ayo)
kita harus percaya (Oke deh)
Itulah tanda-tanda
Kuasa Tuhan kita (Subhanallah....!!)



Selamat Sudah Mempelajari
Proses Fertilisasi pada Muanusia
SALAM SQL
******* AL-QUR'AN MEMANG ILMIAH *******

Tulisan Berikut Juga Menarik Untuk Dibaca

1 komentar:

muqorobin mengatakan...

sykrn katsrn, jazakumullah.

Posting Komentar

Terimakasih sudah membaca. Jangan Lupa Kasih Komentar ya...dengan santun dan bijak tentunya.....^_^

SAHABAT, bukanlah dia yang selalu membenarkan seluruh kata-kata kita...

SAHABAT adalah ia yang mau mengingatkan ketika kita terlupa...

Jadi Sahabat SQL Yuk!

Terima kasih sahabat SQL...... Hak Cipta Milik Allah Subhanahu Wa Ta'ala. SainsalQuran.Com Hanya Mencoba Belajar dan Berbagi Sedikit Dari Ilmu Allah Yang Luas