Hari ini, Jum’at 07 Jumadil Awwal 1431 H (21 Mei 2010) tercatat sebagai hari Ultah Pernikahan kami yang pertama.
------- B A H A G I A ------- itulah yang aku rasakan sejak akad terucap hingga saat ini dan mudah-mudahan sampai akhir hayatku nanti.
------- B A H A G I A ------- itulah yang aku rasakan sejak akad terucap hingga saat ini dan mudah-mudahan sampai akhir hayatku nanti.
--BAHAGIA-- karena Allahlah yang memilihkan Mas Ali Hassan Taufiqurrohman sebagai ”imam” untuk menuju-NYA.
--BAHAGIA-- karena di sisinya aku merasa nyaman dan tenang
--BAHAGIA-- karena kedua telinganya selalu terbuka untuk setiap keluh kesahku
--BAHAGIA-- karena kata-katanya yang slalu menenangkan kalbuku
--BAHAGIA-- karena motivasi darinya mampu membakar semangatku
--BAHAGIA-- karena sikapnya yang mampu meruntuhkan egoku dan meredam tangisku.
--BAHAGIA-- karena beliau adalah orang yang paling mengerti aku dengan segala kekuranganku.
--BAHAGIA – meskipun kami belum dikaruniai keturunan
--BAHAGIA—karena aku yakin beliau akan mampu menuntunku untuk menuju-NYA.
MAAF- jika adaku tak menenangkan hatimu
MAAF- jika aku belum mampu menjadi pendengar baikmu
MAAF- jika kata-kataku sering lukai hatimu
MAAF- jika aku belum mampu berikan yang terbaik untukmu
MAAF- jika egoku menjadikan murkamu
MAAF- jika aku belum bisa mengerti keaadaanmu
MAAF- jika aku belum bisa sepenuhnya taat padamu
MAAF- jika karena sikapku ”amanah” itu belum dipercayakan pada kita
Inilah aku yang mencintaimu dengan segala kekuranganku....
HARAPKU- di tahun kedua kita diberi karunia anak yang salih/saliha
HARAPKU- kita bisa sama2 menjadi ”Ahlulloh” (keluarga Alloh yang mencintai Al Qur’an)
HARAPKU- cinta dan kasih sayang mu yang selama ini kurasakan tiada batas, akan terus menaungiku hingga pertemuanku dengan NYA.
With Love
-istrimu-
2 komentar:
Hari ini, tercatat sebagai ultah ke-2 pernikahan kami.. harapan kamipun banyak yang terkabul meskipun ada harapan tertunda, tapi kami tetap bersyukur... kami tau hanya Engkau yang paling tau segala yang terbaik bagi kami..
Aini ...
aku doakan semoga bahtera keluargamu kokoh dan harmonis
langgeng di dunia hingga maut yang memisahkan
dan dikumpulkan lagi di akhirat di surga nya Allah
Posting Komentar
Terimakasih sudah membaca. Jangan Lupa Kasih Komentar ya...dengan santun dan bijak tentunya.....^_^